Uang Logam 5000 Rupiah merupakan uang logam yang direncanakan akan di keluarkan oleh Bank Indonesia (BI) untuk meminimalisir kerusakan uang. Saat ini uang pecahan dalam bentuk uang logam dengan nilai yang paling besar adalah uang logam Rp 1.000, yang diresmikan Wakil Presiden Boediono pada 20 Juli 2010. Dan pengembangan uang logam 5000 rupiah terbaru ini juga seiring dengan kampanye bank sentral
Tidak ada komentar:
Posting Komentar